Nama Guru : Fuad Hasan, S.Kom
Guru Mapel : Menginstallasi Jaringan Berbasis Luas (WAN)
Kelas
: XI.BB.1
Deskripsi Tugas :
Kerjakan latihan soal berikut di bawah ini dengan benar !
1.
Merupakan aturan yang
mempertukarkaninformasi routing yang nantinya akan membentukk tabel routing
adalah pengertian dari ....
2.
Routing protocol
dibagi menjadi .................... dan
........................
3.
Autonomous System (AS)
adalah .............................
4.
Yang dimaksud Metoda
distance-vector algoritma adalah ...............
6.
Perbedaan BGP dan EGP
adalah ...............’
7.
Penerjemahan dari IP
address ke alat Ethernet dilakukan dengan melihat sebuah tabel yang disebut
sebagai ...............
8.
IP address suatu host
bergantung ............ , sementara alama Ethernet card bergantung pada
........
9.
Link Acces Procedure
for Modem (LAPM) dan PPP digunakan untuk...............
10.
HDLC menggunakan
transmisi serial ...............
11.
Field propietary
adalah ...............
12.
Membangun sesi PPP melalu tiga fase, fase tersebut adalah
...............
13.
Kepanjangan dari CHAP
adalah .........
14.
Interface adalah
...............
15.
Ada tiga tipe
interface yaitu ........
16.
Management port berisi
port ............... dan ............... yang digunakan untuk ...............
17.
Interface Ethernet
dihubungkan ke switch menggunakan kabel UTP tipe ............... Jika langsung
ke komputer dapat menggunakan kabel UTP tipe ........
18.
Kecepatan layanan
koneksi layanan TI pada kecepatan .......Mbps, dan layanan E1 pada kecepatan
.........Mbps
19.
ISDN menawarkan
koneksi dial –on-demand. Yaitu ............... layanan backup menggunakan
dialup.
20.
Pada ISDN Basic Rate
Interface (BRI) adalah gabungan ...... buah 64 kbbs bearer channel (B chanel)
untk data dan ............... buah delta channel (ID channel) pada kecepatan 16
kbps.
21.
Untuk komunikasi jarak
jauh, WAN menggunakan transmisi ...............
22.
CLI (Command
–Line-Interface) adalah ...............
23.
Untuk memberikan
keamanan, EXEC dibagi menjadi 2 level, yaitu ...............
24.
Ketika pertama
dikonfigurasi router harus diberi nama yang unik. Perintahnya adalah .
...............
25.
Perintah show
Interface, digunakan untuk ...............
26.
Perintah Show Histori berfungsi untuk ...........
27.
Pada Wave LAN digunakan
pada Phase Modulation (PM), Amplitude Modulation (AM) atau Frequensy Modulation
(FM) ?
28.
Salah satu keuntungan
menggunakan Wave LAN adalah Mobility, apa maksudnya ?
29.
Jika semua tipe dari
gelombang electromagnetik disusun dari panjang gelombang tertinggi sampai
dengan terendah, maka susunannya disebut .............
30.
Di antara dua
perangkat yang akan dihubungkan
seharusnya dapat saling bertatapan, adalah pengertian dari .............
31.
Bridge adalah perangkat
yang diunakan untuk .............
32.
Dilihat dari arahnya
ada dua jenis antena, yaitu ............. dan .............
33.
Omni directional yaitu
.............
34.
Wirless Repeater
adalah .............
35.
Apa perbedaan CSMA/CD
DAN CSMA/CA
36.
Permonansi dari
jaringan juga dipengaruhi oleh ............. dan ............. yang disebabkan
oleh .............
37.
Biasanya ada lima
bagian yang membentuk serat optik, yaitu apa saja ? Sebutkan dan gambarkan !
38.
Sebutkan perbedaan
multimode dan single mode di kabel fiber optict ( min masing-masing 4) !
39.
Sebutkan
kmponen-komponen dari Router !
40.
Apa saja alat yang
dibutuhkan untuk menguji WAN, sebut dan jelaskan ! (min 4)
Setelah selesai tugas bisa dikirim ke email : handokoarie@gmail.com
jangan lupa commentnya !