C. Tombol Navigasi
Tombol navigasi berfungsi untuk mengatur tampilan lembar kerja. Agar terlihat praktis, sistematis, sehingga menjadi mudah dalam melakukan pengeditan.
Sebelum membuat tombol navigasi pastikan dulu bahwa menu developer telah aktif, apabila belum aktif maka aktifkan terlebih dulu, caranya klik file – option –customize ribbon – ceklis – OK pada developer. (Gambar 15)
Sebelum membuat tombol navigasi pastikan dulu bahwa menu developer telah aktif, apabila belum aktif maka aktifkan terlebih dulu, caranya klik file – option –customize ribbon – ceklis – OK pada developer. (Gambar 15)
Beberapa tombol navigasi yang dibutuhkan dalam menyusun perangkat pembelajaran Digital meliputi :
1. Tombol Open
2. Tombol Close
3. Tombol Silabus
4. Tombol Kisi-kisi soal ulangan harian
5. Tombol KKM
6. Tombol Pemetaan
7. Tombol RPP
8. Prota, promes, dan rincian pecan efektif.